Senin, 17 Oktober 2011

Resume Testing dan Implementasi Part 4


Lines of Code
Line of Code (LOC) adalah suatu teknik pengukuran besar software dengan cara menghitung jumlah baris kode program yang ada. Metode LOC salah satu metode tradisional yang paling mudah dalam mengukur kualitas sebuah software, Walaupun mudah metode LOC cukup rumit bila dipelajari.
LOC adalah suatu bukti real dari apa yang dilakukan oleh perekayasa perangkat lunak (dalam konteks ini membuktikan berapa banyak baris program yang ditulis oleh seorang programmer comment yang ada).
System boleh dibilang memiliki kompleksitas kecil jika dalam system tersebut memiliki error rata-rata 1,3% - 1,8%, sedangkan system yang boleh dikatakan memiliki tingkat kompleksitas besar adalah system yang memiliki peluang error 2,7% - 3,2%.
Halsteads Matrix adalah pengukuran yang berdasarkan operator-operator yang digunakan(misal:  keyword) dan operan-operan(misal: variable, objek database) yang ada dalam suatu program.
N1 = Perhitungan keseluruhan operator program.
n1 = jumlah operator yang unik.
N2 = Perhitungan keseluruhan operan program.
n2 = jumlah operan-operan yang unik.


H = n1 Log2  n1 + n2 Log2  n2
Prediksi Bug = (N1+N2) Log(n1+n2)/3000

Dua macam pendekatan test yaitu :
      1.      Black Box Testing

2. White Box Testing

Jenis teknik desain tes yang dapat dipilih berdasarkan pada tiap testing yang akan digunakan
  • Equivalence class partitioning,harus memahami dengan model
  • Boundary value analysis
  • Cause – effect graphing.





Link Terkait : http://stikom.edu

Tidak ada komentar:

Posting Komentar